Daftarkan Diri Anda pada Program Kartu Prakerja

Sucik Yulistiyani, 18 April 2020 17:51:03 WIB

Program Kartu Prakerja adalah program bantuan biaya pelatihan dan insentif bagi para pekerja, pencari kerja, serta pelaku usaha mikro dan kecil yang kehilangan pekerjaan dan/atau mengalami penurunan daya beli akibat pandemi Covid-19. Kartu Prakerja diharapkan mampu meningkatkan kompetensi, produktivitas, dan daya saing angkatan kerja, serta dapat meringankan biaya hidup akibat pandemi Covid-19. Secara umum, syarat bagi penerima Kartu Prakerja ini adalah semua warna negara yang berusia 18 tahun ke atas dan tidak sedang sekolah atau kuliah. Meskipun begitu, program Kartu Prakerja ini lebih diprioritaskan kepada kalangan pencari kerja usia muda. Dengan begitu, diharapkan program Kartu Prakerja ini dapat memberikan ruang bagi pencari kerja untuk mengembangkan kemampuan dan kompetensi. Kesempatan ini pun masih terbuka bagi karyawan atau pegawai yang sudah bekerja, maupun pegawai yang mengalami PHK.

Artikel Terkini

  • VAKSINASI KE DUA UNTUK WARGA KALURAHAN BEDOYO

    24 Agustus 2021 13:34:44 WIB Afi Fajar Handani
    VAKSINASI KE DUA UNTUK WARGA KALURAHAN BEDOYO
    Bedoyo (SIDA) - Senin 23 Agustus 2021 Aula Balai Kalurahan Bedoyo dilaksanakan vaksinasi Covid-19. Kegiatan ini bekerja sama dengan Puskesmas Ponjong II. Hadir dalam pelaksanaan Vaksinasi Lurah Bedoyo Suminta, SP, Babinkamtipmas, Babinsa, Pamong beserta kader kesehatan dimasing-masing padukuhan. Keg... ..selengkapnya

  • PENYALURAN BLT DD BULAN TUJUH DI BEDOYO

    31 Juli 2021 12:36:41 WIB radi
    PENYALURAN BLT DD BULAN TUJUH DI BEDOYO
    Bedoyo (SID), Pemerintah Bedoyo pada hari ini Sabtu tanggal 31 Juli 2021 bertempat di Aula Balai Kalurahan Bedoyo menyalurkan  BLT Dana Desa bulan ke tujuh.  Setelah mendapatkan perintah dari Jawatan Kemakmuran dan Pendamping Desa Kapanewon Ponjong maka Pemkal Bedoyo segera menyampaikan Un... ..selengkapnya

  • VAKSINASI PRA LANSIA DI BEDOYO SEBAGAI UPAYA MENCAPAI HERD IMUNITY

    13 Juli 2021 14:34:18 WIB radi
    VAKSINASI PRA LANSIA DI BEDOYO SEBAGAI UPAYA MENCAPAI HERD IMUNITY
    Bedoyo (SIDA) - Senin 12 Juli 2021 sampai di aula balai Kalurahan Bedoyo dilaksanakan vaksinasi Covid-19 bagi Pra Lansia.   Kegiatan ini dilaksanakan   sepenuhnya oleh Puskesmas Ponjong II dan disupport oleh Pemerintah Kalurahan dibantu Babinsa dan Babinkamtibmas. Dengan tetap me... ..selengkapnya

  • RAKOR RUTIN PAMONG BEDOYO DIHADIRI UNSUR KAPANEWON PONJONG

    22 Juni 2021 16:49:48 WIB radi
    RAKOR RUTIN PAMONG BEDOYO DIHADIRI UNSUR KAPANEWON PONJONG
    BEDOYO (SID), Seperti biasa dalam memasuki pekan   hari kerja diadakan Rapat Koordinasi Pamong yang mengagendakan berbagai hal terkait dengan penyelenggaraan Pemerintahan Kalurahan Bedoyo. Senin tanggal 21 Juni 2021 Rakor rutin dilaksanakan terasa istimewa  dengan kehadiran unsur Fork... ..selengkapnya

  • PENYERAHAN SERTIFIKAT TANAH PROGRAM PTSL TAHUN 2020

    19 Juni 2021 11:31:01 WIB radi
    PENYERAHAN SERTIFIKAT TANAH PROGRAM PTSL TAHUN 2020
    Bedoyo (SID), Penyerahan sertifikat hak atas tanah melalui program Pendaftaran Tanah Sistematis Lengkap (PTSL) dibagikan Oleh   Pemerintah Kalurahan Bedoyo Bersama BPN Kabupaten Gunungkidul pada hari Sabtu tanggal 19 Juni 2021. Pembagian Sertifikat Program PTSL Tahun 2020 ini dibagi menjad... ..selengkapnya

  • PELAYANAN KELILING PENGADILAN AGAMA DI BEDOYO

    10 Juni 2021 12:48:04 WIB radi
    PELAYANAN KELILING PENGADILAN AGAMA DI BEDOYO
    Bedoyo (SID), Pengadilan Agama Wonosari melalui suratnya yang bernomor : W12-A4/1813/HK.05/V/2021 tertanggal 27 Mei 2021 perihal Pemberitahuan Pelaksanaan Pelayanan Sidang Keliling yang akan diselenggarakan di Kalurahan Bedoyo  setiap  hari Kamis  selama 4 kali. Kegiatan ini diawali d... ..selengkapnya

  • SURVEY TANAH SG UNTUK CALON MAKO BRIMOB POLDA DIY

    10 Juni 2021 11:00:07 WIB radi
    SURVEY TANAH SG UNTUK CALON MAKO BRIMOB POLDA DIY
    Bedoyo (SID), Dalam rangka tindak lanjut Mapping rencana Lokasi Mako Batalyon C Pelopor Satbrimobda DIY,maka pada hari Kamis tanggal 10 nJuni 2021 Pemerintah Kalurahan Bedoyo menerima dan mendampingi Tim dari Brimob Polda DIY, DPTR DIY dan Dispertaru Gunungkidul. Kegiatan ini dimaksudkan untuk melih... ..selengkapnya

  • SOSIALISASI PERDA NOMOR 11 TAHUN 2011 DI BEDOYO

    08 Juni 2021 12:18:24 WIB radi
    SOSIALISASI PERDA NOMOR 11 TAHUN 2011 DI BEDOYO
    Bedoyo, (SID), Bertempat di Balai kalurahan Bedoyo, Dinas Pertanahan dan Tata Ruang (Kundo Niti Mandala lan Tata sasana) Kabupaten Gunungkidul menyelenggarakan Sosialisasi Perda Nomor 6 Tahun 2011 Tentang Rencana Tata Ruang 2010-2030 dengan nara sumber Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Gunungkidul. Ac... ..selengkapnya